Penyuluhan Hukum Keluarga Islam Kolaborasi Kelompok KKN Tematik Mahasiswa IAINU Tuban Tahun 2024
Tuban_Kemenagtuban_Dalam upaya meningkatkan pemahaman masyarakat tentang hukum keluarga Islam, mahasiswa KKN IAINU Tuban menggelar penyuluhan di Auditorium MA Manbail Futuh pada Rabu, 07 Agustus 2024. Dengan antusias, 175 siswa dari tiga madrasah aliyah di Kecamatan Jenu mengikuti acara ini.Rabu, Kepala KUA Kecamatan Jenu Iswoyo, dalam materinya menyoroti isu pernikahan dini yang masih menjadi permasalahan di […]
Sinergi Kemenag Tuban dan Direktorat Pencegahan Densus 88 Anti Teror Perkuat Islam Wasathiyah untuk Indonesia Damai
Tuban_Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tuban bergandengan tangan dengan Direktorat Pencegahan Densus 88 Anti Teror Polri dalam memperkuat moderasi Islam melalui acara Silaturahmi Da’i & Khatib bertajuk “Penguatan Islam Wasathiyah untuk Indonesia Damai”. Kegiatan yang dihadiri oleh 100 peserta perwakilan ormas Islam dan Da’i se-Kabupaten Tuban acara berlangsung khidmat di Aula PLHUT Kemenag Tuban. Rabu, (26/06/24). […]
Kantor Kementerian Agama Kabupaten Tuban Melaui Seksi Bimas Islam Menyongsong Muharram 1446 H
Tuban_Kemenagtuban.com. Dalam rangka menyambut datangnya bulan Muharram 1446 H, Kantor Kementerian Agama Kabupaten Tuban Melaui Seksi Bimas Islam bengandeng PD IPARI Tuban mengadakan acara bertema “Semangat dalam Mewujudkan SDM yang Unggul dan Berkualitas”. Acara ini berlangsung di Asrama Haji Kabupaten Tuban pada hari Rabu, 19 Juni 2024, dan dihadiri oleh berbagai pihak penting kurang lebih […]
Kemenag Tuban dan Gereja Santo Petrus Bersinergi: Pelatihan Eco Enzym untuk Pemberdayaan Ekonomi Kampung Moderasi Beragama
Tuban_(Kemenagtuban.com) Kantor Urusan Agama (KUA) Revitalisasi Kec. Tuban Tuban bekerja sama dengan PD IPARI dan Gereja Santo Petrus Kingking Tuban menyelenggarakan pelatihan “Eco Enzym” sebagai bagian dari program pemberdayaan ekonomi pada Kampung Moderasi Beragama di Kecamatan Tuban. Acara ini berlangsung di Balai Paroki Santo Petrus Tuban pada Kamis, 13 Juni 2024. Pelatihan ini dihadiri oleh […]
15 & 16 Juli 2021 Matahari Melintas di atas Kabah, Cek Arah Kiblat

Matahari akan kembali melintas tepat di atas Ka’bah. Direktur Urusan Agama Islam dan Pembinaan Syariah (Urais Binsyar) Agus Salim menjelaskan bahwa berdasarkan data astronomi, pada Kamis dan Jumat, 15 & 16 Juli 2021, matahari akan melintas tepat di atas Ka’bah. “Peristiwa alam ini akan terjadi pada pukul 16.27 WIB atau 17.27 WITA. Saat itu, bayang-bayang […]
Enam Pasang Pengantin Ikuti Nikah Massal
Kab.Tuban ( Bimas Islam ) Dalam rangka hari Jadi Kab.Tuban ke 723 Pemerintah Kab.Tuban menggandeng Kantor Kementerian Agama Kab.Tuban melaksanakan nikah massal bertempat di Pendopo Krido Manunggal Tuban pada Sabtu ( 12/ 11 ). Berdasarkan keterangan Kepala Bagian kesejahteraan rakyat Pemerintah Kabupaten Tuban Amenan, yang mendaftar untuk mengikuti nikah sebanyak 18 pasangan , ternyata setelah […]
MTQ Kabupaten Tuban Resmi Di Tutup
Kab. Tuban ( Bimas Isam ) – Musabaqoh Tilawatil Qran ( MTQ ) Tk. Kabupaten Tuban yang dilaksanakan di Alun-alun Tuban, Senin (19/9 ) resmi ditutup oleh Wakil Bupati Tuban Noor Nahar Hussein. Sebelum acara penutupan di awali dengan lagu Indonesia Raya serta mars MTQ oleh siswa- siswi MAN Tuban serta Pembacaan kalam Ilahi. Hadir […]
Pameran Pendidikan MTs Negeri Rengel Semarakan MTQ Kabupaten Tuban 2016
Kab. Tuban (MTsN Rengel) Senin, (19/9) . Dalam ragka menyemarakan kegiatan Musyabaqoh Tilawatil Quran (MTQ) tahun 2016 di Kabupaten Tuban yang mengambil tema ” Dengan MTQ kita tumbuhkan generasi qurani di bumi wali ” MTs Negeri Rengel berpartisipasi dengan mengikuti pameran pendidikan. Kegiatan tersebut dilaksanakan di alun-alun kabupaten Tuban dari tanggal 17 sd 19 September […]
Apresiasi Siswa Berprestasi di Upacara Hari Senin
Kab. Tuban (MTsN Rengel) – Seperti biasa upacara hari Senin dilaksanakan dilapangan. Senin, (19/9) terasa sangat istimewa, hal ini Karena disela sela kegiatan upacara bendera ada yang berbeda yaitu adanya acara pemberian penghargaan bagi siswa yang berprestasi baik dalam tim maupun secara individu. Upacara berlangsung dengan hikmad karena diringi oleh regu Korsik dari Drum Band […]
Bupati Tuban Membuka Musabaqoh Tilawatil Quran
Kab. Tuban (Bimas Islam) – Bertempat di Aloonaloon Tuban Kantor Kemeneterian Agama Kab.Tuban bekerjasama dengan pemerintah Daerah Tuban meyelenggarakan Musabaqoh Tilawatil Quran (MTQ) pada Sabtu (17/9), kegiatan ini akan dilaksanakan mulai tanggal 17 sampai dengan 19 September 2016. Dalam laporannya Hary Prasetyo Kabag Perekonomian pada Pemda Kab.Tuban menyampaikan bahwa tujuan dilaksanakan MTQ ini adalah untuk […]